Jumat, 01 Juli 2016
Senin, 27 Juni 2016
BOROBUDUR ITU INDERA (Gurindam 10)
Oleh Ucok Khairuddin
Bamboo Spirit Nusantara
Grebek Aksara Indonesia Raya
AKU TERPANA KETIKA SAUDARAKU GUNTUR MANDI DARI AIR TITISANMU
KUIKUTI GERAK LANGKAHNYA DAN AKU TENGGELAM DALAMMU
TERKUAK SIMBOL-SIMBOL DAN AKU TERMANGU
TERONGGOK KOKOH ANGGUN BERILMU
AKU TERINGAT AJARAN LELUHURKU
BAHWA INDERA YANG KUMILIKI BUKANLAH HANYA ITU
BERJALAN, KEBELAKANG, MEMEGANG, MAKAN DAN MINUM DAN BICARA ITU INDERA BEKERJAMU
AKAL, PIKIRAN, NAFSU, EGO DAN DAN KESADARAN ITU INDERA SPIRITMU
ENGKAU ADALAH MATA AIR BAGI YANG MENGHENDAKI
MENJADI SALURANNYA SUNGGUH TERPUJI
MENGUAK TABIRMU DENGAN DENGAN BIRAHI
KENDALIKAN EGO ITULAH PEMBERANI
LIMA SIMPUL SYARAF INDERA GERAK DAN PERSEPSI ITULAH ESENSI
BELAJAR DARI PENGGALI YANG TERPUJI
BOROBUDUR ADALAH INDERA YANG MURNI
BAGI SIAPA YANG MAU MENGERTI
Bamboo Spirit Nusantara
Grebek Aksara Indonesia Raya
AKU TERPANA KETIKA SAUDARAKU GUNTUR MANDI DARI AIR TITISANMU
KUIKUTI GERAK LANGKAHNYA DAN AKU TENGGELAM DALAMMU
TERKUAK SIMBOL-SIMBOL DAN AKU TERMANGU
TERONGGOK KOKOH ANGGUN BERILMU
AKU TERINGAT AJARAN LELUHURKU
BAHWA INDERA YANG KUMILIKI BUKANLAH HANYA ITU
BERJALAN, KEBELAKANG, MEMEGANG, MAKAN DAN MINUM DAN BICARA ITU INDERA BEKERJAMU
AKAL, PIKIRAN, NAFSU, EGO DAN DAN KESADARAN ITU INDERA SPIRITMU
ENGKAU ADALAH MATA AIR BAGI YANG MENGHENDAKI
MENJADI SALURANNYA SUNGGUH TERPUJI
MENGUAK TABIRMU DENGAN DENGAN BIRAHI
KENDALIKAN EGO ITULAH PEMBERANI
LIMA SIMPUL SYARAF INDERA GERAK DAN PERSEPSI ITULAH ESENSI
BELAJAR DARI PENGGALI YANG TERPUJI
BOROBUDUR ADALAH INDERA YANG MURNI
BAGI SIAPA YANG MAU MENGERTI
BOROBUDUR ITU KOMITMEN - 2 (Gurindam 9)
Oleh Ucok Kharuddin
Bamboo Spirit Nusantara
Grebek Aksara Indonesia Raya
BOROBUDUR HADIR UNTUK SEMUA
MELINTAS BATAS SEMUA YANG ADA
SEGALA PERTANYAAN ADA JAWABNYA
TERTERA DIDINDING DAN KEBERADAANNYA
TEGAK TEGUH TAK BERGEMING DENGAN SEGALA
MENJAWAB TANYA BAGI YANG MEMBUTUHKANNYA
IA SUNGGUH BIJAK BERCERITA
MELALUI GURATAN DAN JUGA AREA
BERBEDA DENGAN AKU DAN LAINNYA
LUPA KOMITMENKARENA TAK BERDAYA
BERUBAH FREKUENSI GETARAN JIWA
TERPANA DUNIA LUPA YANG MAYA
TUGAS KHALIFAH TAK TERJEMAHKAN
TUJUAN KEBERADAAN TERKABURKAN
LEMAH BERUPAYA BERLINDUNG PASRAH
MEMBIMBING HIDUP MENUJU SERAKAH
BOROBUDUR ITU KOMITMEN - 1 (Gurindam 8)
Oleh Ucok Kharuddin
Bamboo Spirit Nusantara
Grebek Aksara Indonesia Raya
BOROBUDUR HADIR UNTUK SEMUA
MELINTAS BATAS SEMUA YANG ADA
SEGALA PERTANYAAN ADA JAWABNYA
TERTERA DIDINDING DAN KEBERADAANNYA
TEGAK TEGUH TAK BERGEMING DENGAN SEGALA
MENJAWAB TANYA BAGI YANG MEMBUTUHKANNYA
IA SUNGGUH BIJAK BERCERITA
MELALUI GURATAN DAN JUGA AREA
BERBEDA DENGAN AKU DAN LAINNYA
LUPA KOMITMENKARENA TAK BERDAYA
BERUBAH FREKUENSI GETARAN JIWA
TERPANA DUNIA LUPA YANG MAYA
TUGAS KHALIFAH TAK TERJEMAHKAN
TUJUAN KEBERADAAN TERKABURKAN
LEMAH BERUPAYA BERLINDUNG PASRAH
MEMBIMBING HIDUP MENUJU SERAKAH
BOROBUDUR ITU PENGETAHUAN (Gurindam 7)
Oleh Ucok Kharuddin
Bamboo Spirit Nusantara
Grebek Aksara Indonesia Raya
Direktur Utama PT Taman Wisata Candi Borobudur Prambanan dan Ratu Boko,
Layli Prihatiningtyas.
TATANAN YANG MEMBANGUN STRUKTUR ADALAH ILMU
PERUJUDAN DARI KEAGUNGANMU JUGA ILMU
GURATAN DARI SELURUH DINDINGMU JUGA BERMAKNA ILMU
SEGI YANG MENGERUCUT MENJADI TITIK ADALAH PUNCAK ILMU
KUPANDANG STRUKTURMU DENGAN KEDANGKALAN PENGLIHATANKU AKU BERPENGETAHUAN
DECAK KAGUMKU ATAS KEAGUNGANMU MENDORONGKU BERPENGETAHUAN
KURABA SELURUH GORETAN PADA DINDINGMU UNTUK MENDAPATKAN MAKNA AKAN PENGETAHUAN
KUSONGSONG TITIKMU TANPA LELAH BERHARAP MEMAHAMI PENGETAHUAN
ENGKAU ADALAH ILMU YANG MENJADIKANKU SEDIKIT BERPENGETAHUAN
AKU ADALAH PENGGALI PEMAKNAAN UNTUK PENGETAHUAN
SUNGUH AKU BUKAN MELIHAT TAPI DIPERLIHATKAN
DIPERDENGARKAN DAN DIPERJALANKAN UNTUK PENGETAHUAN
BOROBUDUR ITU DOA (Gurindam 6)
Oleh Ucok Kharuddin
Bamboo Spirit Nusantara
Grebek Aksara Indonesia Raya
KETIKA UPAYA MEMBANTU ITU TERABAIKAN
AKU BERPIKIR JALAN APA YANG HARUS DILAKUKAN
KETIKA TERIAKKU MENUTUP TELINGANYA
DIAMKU MUNGKIN PEMBUKANYA
INDONESIA RAYA TERLANTUN LIRIH DARI BIBIR TAK BER-ASA
BERKIBAR SANG MERAH PUTIH BUKAN KARENA BAHANA ANGIN YANG MENGGELORA
BERKIBAR DARI NIAT TULUS SEGELINTIR TAK BERDAYA
MAKNA RAYA TERKABARKAN PADA SANUBARI SYARAT MAKNA
SEMANGAT MENGGELORA DARI DIAM BERMAKNA
TAK PUTUS PENUH SETAHUN BERDOA
BERBUAH HASIL SEBERKAS CAHAYA
SUNGGUH INDONESIA RAYA MENGGUNCANG DUNIA
BOROBUDUR…….MILIKKUKAH ENGKAU?.
ATAU HANYA SEBUAH TITIPAN
BOROBUDUR …APAKAH TANPA BENDERAKU YANG RAYA ENGKAU TETAP MEMUKAU?.
HANYA DOA YANG DAPAT KULAKUKAN DARI CELAH KISIMU PENUH HARAPAN
BOROBUDUR ITU HUKUM (Gurindam 5)
Oleh Ucok Kharuddin
Bamboo Spirit Nusantara
Grebek Aksara Indonesia Raya
ENGKAU ADALAH TONGGAK CARA MENGELOLA BUMI
RUANG YANG KAU TEMPATI DARI SIFATMU YANG JUGA BUMI
BENTUKMU YANG TERUJUD KARENA WAKTU BERASAL DARI BUMI
AWAL HINGGA KEKINIANMU MEMBERI PEMAHAMAN BAGIKU TENTANG BUMI
PORAK PORANDANYA HUKUM YANG DISEPAKATI MEMBAWAKU KEPADAMU
HUKUM DASAR TENTANG ALAM TERABAIKAN
HUKUM NEGARA SEBAGAI TATANAN BERSEKUTU
HUKUM AGAMAPUN DILEMBAGAKAN
SALAHKAH AKU KARENA MELIHAT AKIBAT
BUKAN MENGGALI AWALNYA SEBAB
MENJADIKAN KAMI TAK MUFAKAT
BERARGUMENTASI TIPU MUSLIHAT
BOROBUDUR ITU ESENSI (Gurindam 4)
oleh Ucok Kharuddin
Bamboo Spirit Nusantara
Grebek Aksara Indonesia Raya
KETIKA TAKBIR KUUCAPKAN DALAM SHOLATKU
AKU MEMBATIN BEGITU BANYAK JUMLAHNYA DALAM LIMA WAKTUKU
KETIKA AKU MEMBAYAR ZAKAT FITRAHKU AKU MENGHITUNG BULIRMU
KETIKA AKU TAWAF AKU TERSADARKAN OLEH ARAH PUTARMU
KETIKA AKU MENAPAKI GUA HIRA` AKU HENING
KETIKA AKU BERPIKIR ”ENGKE KUMAHA” BERGAUNG DITELINGAKU “KUMAHA ENGKE” DAN AKU PUSING
KETIKA AKU MEMBACA ALQUR`AN DARI KANAN KEKIRI AKU MENGERTI
KETIKA “TAKE AND GIVE” DIAJARKAN AKU RELA MEMBERI
BOROBUDUR RUANG DAN WAKTU MELINTASI ESENSI
MEMAKNAI SEMUA GURAT YANG MENGISI ITU SOLUSI
DIPERSEMBAHKAN UNTUK PETANI HINGGA POLITISI
MENANGISLAH KITA KARENA TAK MAU MENGERTI
SUNGGUH BOROBUDUR BUKAN PETISI
BERISI SOLUSI BAGI YANG MAU MENGERTI
MEMBUKA TABIR GUNAKAN HATI
SEHINGGA AKU MENGENAL JATI DIRI
BOROBUDUR ITU NILAI (Gurindam 3)
Oleh Ucok Kharuddin
Bamboo Spirit Nusantara
Grebek Aksara Indonesia Raya
AKU TERPANA KETIKA SAUDARAKU GUNTUR MANDI DARI TITISAN AIRMU
KUIKUTI GERAK LANGKAHNYA DAN AKU TENGGELAM DALAMMU
TERKUAK SIMBOL-SIMBOL DAN AKU TERMANGU
TERONGGOK KOKOH ANGGUN BERILMU
AKU TERINGAT AJARAN LELUHURKU
BAHWA INDERA YANG KUMILIKI BUKANLAH HANYA ITU
BERJALAN,KEBELAKANG,MAKAN DAN MINUM,MEMEGANG DAN BICARA ITU INDERA BEKERJAMU
AKAL,PIKIRN,NAFSU,EGO DAN RASA ITU INDERA SPIRITMU
ENGKAU ADALAH MATA AIR YANG MENGALIR BAGI YANG MENGHENDAKI
MENJADI SALURANNYA SUNGGUH TERPUJI
MENGUAK TABIRMU BUKAN DENGAN BIRAHI
KENDALIKAN EGOMU ITULAH PEMBERANI
LIMA SIMPUL PUSAT GERAK DAN PERSEPSI ITULAH ESENSI
BELAJAR DARI PENGGALI YANG TERPUJI
BOROBUDUR ADALAH INDERA YANG MURNI
BAGI SIAPA YANG MAU MENGERTI
Sabtu, 25 Juni 2016
PESAN SPIRIT BOROBUDUR (Gurindam 2)
AWAL
MULA JADI TERCIPTA SEPERTI RUPANYA
DICIPTAKAN
SEBAIK BAIK KEJADIAN
DALAM
PERJALANAN LUPA AKAN FUNGSI DAN TUGASNYA
KARENA
TAK MAMPU MENGUAK AKAN TABIR GETARAN
AWAL
MULA JADI SUNGGUH AMAT PATUH
APA
YANG DITUGASKAN TERTATA DENGAN UTUH
SEMANGAT
MENGGEMURUH TIDAK AKAN RUNTUH
KARENA
PRIMORDIAL TERGENGGAM UTUH
PERUBAHAN
GETARAN MENJADIKAN ALPA
WADAH
TERGOYANG SUKAR TERBACA
KEMBALI
KEASAL MULA JADI BUKAN HANYA KATA
UPAYA
USAHA KARYA NYATA DAN DOA-DOA
LULUH
LANTAK TAK MAMPU BERGERAK
SEGALA
TABIR TAK MAMPU DISIBAK
GELIAT
BERUBAH MENJADI RONTAK
BERSATU
PADU BAK LAUTAN DAN OMBAK
HENING…..,SUNYI…..
SENYAP… MERUBAH GETARAN
KEMBALI
KEASAL MEMBACA PRIMORDIAL
JANGAN
SESALI APA YANG SUDAH DILAKUKAN
BANGKIT
BERUPAYA MERUBAH GETARAN ASAL
UCOK Kharuddin
Bamboo Spirit Nusantara
JAKARTA,
23 JUNI 2016
BOROBUDUR ITU KEMAKMURAN (Gurindam 1)
oleh Ucok Kharuddin
Bamboo Spirit Nusantara
23 Juni 2016
Kekinian 21 Juni 2016
ONGGOK BATU PENUH MISTERI
MEMILIKI DAYA TARIK BERSINERGI
TAK SEORANGPUN YANG TAK INGIN
PERGI
MERANCANG GAGASAN DIDALAM HATI
KERAMAIAN TERJADI KEHIDUPAN
BERGAIRAH
GELIAT EKONOMI MEMBAWA BERKAH
SIAPA YANG TERPILIH MENDAPAT
RAHMAH
JANGANLAH MENGUMBAR SIFAT SERAKAH
CUKUPLAH CUKUP SAMPAI DISINI
TINGGALKAN TEMPAT JAUHLAH PERGI
SUNGGUH ENGKAU BUKANLAH YANG
MEWARISI
RUANG DAN TEMPAT BUKTI HAKIKI
JANGAN PAKSA KAMI UNTUK MELAMPAUI
BATAS
KARENA LEGALITAS BUKAN DIATAS
KERTAS
LETAKKAN SESUATU PADA YANG PANTAS
AGAR SEMUA KITA DAPAT TERBEBAS
Langganan:
Postingan (Atom)